ORGANISASI SOSIAL KEAGAMAAN DAN PENDIDIKAN ISLAM (NAHDATUL ULAMA)

Julhadi, Julhadi and Nurasiah, Ahmad (2022) ORGANISASI SOSIAL KEAGAMAAN DAN PENDIDIKAN ISLAM (NAHDATUL ULAMA). Almauizah, 10 (2). pp. 45-61. ISSN 9772654505002

[img] Text
organisasi.pdf

Download (354kB)

Abstract

Nahdlatul 'Ulama (Kebangkitan 'Ulama atau Kebangkitan Cendekiawan Islam), disingkat NU, adalah sebuah organisasi Islam terbesar di Indonesia. Organisasi ini berdiri pada 31 Januari 1926 dan bergerak di bidang keagamaan, pendidikan, sosial, dan ekonomi. Kehadiran NU merupakan salah satu upaya melembagakan wawasan tradisi keagamaan yang dianut jauh sebelumnya, yakni paham Ahlussunnah wal Jamaah. Selain itu, NU sebagaimana organisasi- organisasi pribumi lain baik yang bersifat sosial, budaya atau keagamaan yang lahir di masa penjajah, pada dasarnya merupakan perlawanan terhadap penjajah. Hal ini didasarkan, berdirinya NU dipengaruhi kondisi politik dalam dan luar negeri, sekaligus merupakan kebangkitan kesadaran politik yang ditampakkan dalam wujud gerakan organisasi dalam menjawab kepentingan nasional dan dunia Islam umumnya

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Library of Congress Subject Areas > B Philosophy. Psychology. Religion > S2 Pendidikan Agama Islam
Library of Congress Subject Areas > T Technology > Fakultas Pasca Sarjana > S2 Pendidikan Agama Islam
Fakultas Pasca Sarjana > S2 Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Unnamed user with email repo@umsb.ac.id
Date Deposited: 04 Apr 2023 10:08
Last Modified: 04 Apr 2023 10:08
URI: http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/1285

Actions (login required)

View Item View Item