PEMENUHAN HAK PASIEN PENGGUNA LAYANAN BADAN PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL (BPJS) KESEHATAN OLEH PIHAK RUMAH SAKIT (Studi Kasus Pada RSUD Dr. Muhammad Zein Painan)

Veby, Aditya Putri (2022) PEMENUHAN HAK PASIEN PENGGUNA LAYANAN BADAN PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL (BPJS) KESEHATAN OLEH PIHAK RUMAH SAKIT (Studi Kasus Pada RSUD Dr. Muhammad Zein Painan). Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat.

[img] Text
18205 VEBY ADTYA PUTRI.pdf

Download (8MB)

Abstract

Perlindungan Konsumen adalah segala upaya yang menjamin adanya kepastian hukum guna memberikan perlindungan kepada konsumen. Pemerintah mewujudkan perlindungan konsumen ini dengan mengeluarkan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 pasal 4 Tentang hak konsumen,hak atas kenyamanan, keamanan dan kesalamatan dan hak atas informasi yang benar,jelas dan jujur,hak untuk didengar keluhannya. Namun kenyataannya masih banyaknya pelayananan yang bertolak belakang dengan yang ada didalam UUPK. pemenuhan hak bagi pasien pengguna layanan BPJS Kesehatan, dan kendala dalam melaksanakan pelayanan BPJS kesehatan, di RSUD DR.Muhammad Zein. Metode Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah yuridis empiris analisis yang digunakan kualitatif, pemenuhan hak pasien dalam pelayanan masih belum sesuai dengan standar prosedur yang ada di RSUD Dr.Muhammad Zein Painan, RSUD juga memperlakukan hal yang sama pada pasien tanpa melihat penjamin pasien tersebut. Adapun hak pasien pengguna layanan BPJS tiap kelas sudah sesuai dengan prosedurnya dan keterlambatan pelayanan diakibatkan tidak ada pembeda antara pasien BPJS dengan Pasien Umum semua pasien dimasukan dalam 1 antrean yang berakibatkan lamanya pelayanan karna sesuai dengan nomor antrean. kurangnya informasi yang didapatkan oleh pasien sehingga membuat kesalah pahaman antara rumah sakit dengan pasien.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Library of Congress Subject Areas > P Language and Literature > Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Unnamed user with email repo@umsb.ac.id
Date Deposited: 23 Jan 2024 03:07
Last Modified: 23 Jan 2024 03:07
URI: http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/2097

Actions (login required)

View Item View Item