ANALISIS FAKTOR-FAKTOR KETERLAMBATAN PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR CABANG BANK BRI BATUSANGKAR

Nofrianti, Rezi (2023) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR KETERLAMBATAN PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR CABANG BANK BRI BATUSANGKAR. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat.

[img] Text
191000222201096 NOFRIANTI REZI.pdf

Download (26MB)

Abstract

Faktor-faktor keterlambatan yang terjadi pada proyek pembangunan gedung KC Bank BRI Batusangkar. dengan menggunakan Aplikasi SPSS Versi 21. Mengetaui penyebab dominan terjadinya keterlambatan konstruksi pembangunan gedung KC Bank BRI Batusangkar. Mengetahui gambaran faktor- faktor keterlambatan yang terjadi pada proyek pembangunan gedung KC Bank BRI Batusangkar. Sebagai sarana pengetahuan yang sebelumnya belum mengetahui terlalu dalam mengenai kasus ini. Penelitian ini dapat memberi masukan kepada penyedia jasa konstruksi agar memperhatikan dan sebisa mungkin mencegah faktor-faktor keterlambatan yang terjadi pada proyek pembangunan gedung KC Bank BRI Batusangkar sebagai bahan pertimbangan dalam penerapan pekerjaan konstruksi bangunan. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif yang dihitung menggunakan rumus-rumus statistic dengan Aplikasi SPSS Versi 21. Data yang diperoleh dari penyebaran kusioner yang akan diolah dengan faktor penyebab yang paling berpengaruh dan faktor yang paling tidak berpengaruh terhadap keterlambatan pelaksaan pekerjaan proyek konstruksi penelitian. Ada 5 sub-indikator yang sangat dominan mempengaruhi keterlambatan pekerjaan pembangunan Gedung KC Bank BRI Batusangkar, yaitu pendanaan kegitan proyek yang kurag baik dengan persentasee varian sebesar 33,550%, adanya permintaan perubahan atas pekerjaan yang telah selesai dengan persentasee varian sebesar 19.566%, tidak tersedianya bahan secara cukup dan layak sesuai kebutuhan proyek dengan persentasee varian sebesar 16,097%, keterlambatan pembayaran material/peralatan dengan persentasee varian sebesar 13,115%, kurangnya peralatan akibat lokasi proyek yang sempit dengan persentasee varian sebesar 7,90%. Jumlah persentse varian dari kelima faktor dominan ini adalah 90,232% dari semua faktor, dan 24 faktor lainnya dengan jumlah persentase varian sebesar 9,768% dari semua faktor yang hanya sedikit mempengaruhi keterlambatan pada proyek pembangunan gedung KC Bank BRI Batusangkar ini.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > Teknik Sipil
Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat > Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Divisions: Library of Congress Subject Areas > B Philosophy. Psychology. Religion > Teknik Sipil
Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Unnamed user with email repo@umsb.ac.id
Date Deposited: 05 Feb 2024 03:05
Last Modified: 05 Feb 2024 03:05
URI: http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/2320

Actions (login required)

View Item View Item