FAKTOR-FAKTOR PENOLAKAN MEREK COKLAT CHACHA OLEH KEMENKUMHAM BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 20 TAHUN 2016

ARIF, RAHMAN and Syuryani, Syuryani3 and Jasman, Nazar (2023) FAKTOR-FAKTOR PENOLAKAN MEREK COKLAT CHACHA OLEH KEMENKUMHAM BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 20 TAHUN 2016. Ensiklopedia of Journa, 6 (1). pp. 232-236. ISSN 2654-8399

[img] Text
18067 ARIF RAHMAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penulis melakukan penelitian ini dilatarbelakangi oleh rasa ingin tahu penulis mengenai faktor-faktor penolakan merek coklat chacha oleh Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia berdasarkan undang-undang nomor 20 tahun 2016. Penelitian ini merupakan jenis penelitian hukum yuridis normatif yaitu bersifat deskriptif. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Sumber data yang digunakan adalah sumber data primer dan sumber data sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi kepustakaan, dimana bahan pustaka yang digunakan adalah buku, peraturan perundang�undangan dan majalah hukum. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis yang diperoleh maka dapat disimpulkan bahwa penyelesaian perkara penolakan merek chacha oleh Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia adalah dengan menolak merek Delfi chacha karena mempunyai persamaan prinsip dengan merek chacha yang beredar pada tahun 2012. Disebutkan pula Delfi chacha tidak dapat membuktikan dalil gugatan jika merek tersebut merupakan perkataan umum baik dari saksi maupun ahli. Dan hal inilah yang menyebabkan Delfi Chacha tidak mendapatkan perlindungan hukum karena mereknya mempunyai persamaan prinsip dengan merek pihak lain dan tidak ada unsur pembeda

Item Type: Article
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Library of Congress Subject Areas > P Language and Literature > Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Unnamed user with email repo@umsb.ac.id
Date Deposited: 22 Feb 2024 04:33
Last Modified: 22 Feb 2024 04:33
URI: http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/2434

Actions (login required)

View Item View Item