Moula, Ibra and Anggun, Lestari Suryamizon and Mahlil, Adriaman (2023) PERALIHAN HAK ATAS TANAH TERKAIT PEMBAGIAN HAK BERSAMA BERDASARKAN PEWARISAN DI BPN KABUPATEN LIMAPULUHKOTA. Ensiklopedia of Journal, 5 (4). pp. 340-348. ISSN 2654-8399
Text
19239 MOULA IBRA.pdf Download (3MB) |
Abstract
Kegiatan pemeliharaan data pendaftaran tanah dilakukan apabila terjadi perubahan pada data fisik atau data yuridis obyek pendaftaran tanah yang telah terdaftar Peralihan hak atas tanah dapat melalui dua cara, yaitu dengan cara beralih melalui suatu peristiwa hukum seperti pewarisan dan dialihkan karena adanya perbuatan hukum seperti pembagian hak bersama. Karena adanya pewarisan maka timbul kepemilikan bersama terhadap hak atas tanah. Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui proses pengurusan peralihan hak atas tanah terkait pembagian hak bersama berdasarkan pewarisan dan Untuk mengetahui alasan BPN Kabupaten Lima Puluh Kota menggunakan APHB sebagai dasar peralihan hak pewarisan. Metode penelitian yang penulis gunakan dalam penelitian ini bersifat Deskriptif yaitu penelitian yang berpola pada pemecahan masalah yang diselidiki dengan menggambarkan keadaan subjek dan objek yang berdasarkan fakta-fakta yang tampak. Hasil dari Penelitian ini adalah ada beberapa faktor atau beberapa hal yang menyebabkan pembagian hak waris harus dilakukan dengan dua kali proses terlebih dahulu yaiu dengan turun waris terlebih dahulu kemudian menggunakan Akta Pembagian Hak Bersama sebagai dasar pembagian hak pewarisannya.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Library of Congress Subject Areas > P Language and Literature > Fakultas Hukum > Ilmu Hukum Fakultas Hukum > Ilmu Hukum |
Depositing User: | Unnamed user with email repo@umsb.ac.id |
Date Deposited: | 26 Feb 2024 03:36 |
Last Modified: | 26 Feb 2024 03:36 |
URI: | http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/2498 |
Actions (login required)
View Item |