PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN HP ANDROID MEREK OPPO PADA MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA BARAT DI KAMPUS SATU

Ima, Yusniati (2024) PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN HP ANDROID MEREK OPPO PADA MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA BARAT DI KAMPUS SATU. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat.

[img] Text
SKRIPSI IMA YUSNIATI.pdf

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan harga terhadap kepuasan pelanggan hp android merek oppo pada mahasiswa universitas muhammadiyah sumatera barat di kampus satu. Sampel berjumlah 162 responden dengan menggunakan metode pengumpulan data secara probability sampling dengan teknik purposive sampling . Penelitian ini menggunakan analisis linear berganda dan pengujian hipotesis T dan F , pada pembahasan kualitas produk mempunyai pengaruh terhadap kepuasan pelanggan karena t- hitung lebih besar dari t- tabel 1,654 > 3,1547 dan Harga berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan karena nilai t- hitung > t- tabel 1,654, > 4,1547. Hasil dari pembahasan Kualitas Produk (X1), Harga (X2), berpengaruh secara bersama sama terhadap Kepuasan Pelanggan (Y), hal ini dapat di lihat bahwa nilai f- hitung yang di peroleh sebesar sebesar 17,925 dan nilai f-tabel 3,05 hal ini menunjukkan bahwa variabel Kualitas Produk dan harga mempengaruhi variabel Kepuasan Pelanggan. Hasil R square pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen 18,4%. Kata Kunci : Kualitas Produk, Harga, dan Kepuasan Pelanggan

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Produk, Harga, dan Kepuasan Pelanggan
Subjects: D History General and Old World > Manajemen
H Social Sciences > Fakultas Ekonomi > Manajemen
Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat > Fakultas Ekonomi > Manajemen
Divisions: Library of Congress Subject Areas > D History General and Old World > Manajemen
Library of Congress Subject Areas > H Social Sciences > Fakultas Ekonomi > Manajemen
Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email repo@umsb.ac.id
Date Deposited: 22 Apr 2024 06:57
Last Modified: 22 Apr 2024 06:57
URI: http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/2614

Actions (login required)

View Item View Item