Hafizah, Hafizah (2024) DAMPAK PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI PADA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PAI DI SMK 1 DUA KOTO KABUPATEN PASAMAN SUMATERA BARAT. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat.
Text
Pengaruh Perkembangan TIK dalam Pembelajaran di SMK 01 Dua Koto Pasaman_Hafizah-digabungkan.pdf Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan teknologi informasi dan komunkasi pada pembelajaran PAI di SMK N 01 Dua Koto, untuk mengetahui respon sekolah terhadap perkembangan teknologi informasi dan komunikasi di SMK N 01 Dua Koto, untuk mengetahui kendala yang di hadapi guru PAI dalam prkembangan teknologi informasi dan komunikasi pada pembelajaran PAI di SMK N 01 Dua Koto Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif, teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Serta menganalisis data melalui reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan Usaha yang dilakukan oleh guru pendidikan agama islam di SMK N 01 Dua Koto dalam penggunakan media pembelajaran berbasis teknologi informasi dan komunikasi adalah melakukan persiapan awal sebelum menggunakan media pembelajaran berbasis TIK, Proses penggunaan media pembelajaran berbasis TIK pada pembelajaran PAI yakni melakukan persiapan awal seperti menyiapkan RPP dan menyiapkan media pembelajaran berbasis teknologi informasi. Kualitas pembelajaran PAI dengan diterapkannya media pembelajaran berbasis TIK sebagai alat bantu guru memudahkan dalam menyapaikan tujuan dan maksud dari materi yang diajarkan secara efektif dan efesien, Adapun faktor pendukung adalah fasilitas yang memadai seperti infokus untuk dijadikan sebagai media bagi guru. Sedangkan faktor penghambat dalam melaksanakan pembelajaran berbasis teknologi ini adalah, masalah jaringan yang kurang stabil untuk memutarkan video pembelajaran.
Actions (login required)
View Item |