Purnama, Kesy (2024) GAMBARAN KESEHATAN MENTAL REMAJA KELUARGA BROKEN HOME DI SUNGAI BULUAH KECAMATAN BATANG ANAI KABUPATEN PADANG PARIAMAN. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat.
Text
SKRIPSI PURNAMA KESY.pdf Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini dilatar belakangi oleh ditemunkannya indikasi remaja-remaja yang berasal dari keluarga Broken Home yang mempunyai kesehatan mental yang baik..penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran kesehatan mental remaja Broken Home di sungai buluah kecamatan batang anai, kabupaten padang pariaman. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif. Pengambilan subjek penelitian menggunakan teknik purposiv sampling. Penelitian ini berlokasi di sungai buluah, kecamatan batang anai,kabupaten padang pariaman, provinsi sumatera barat. Subjek dalam penelitian ini adalah remaja yang berasal dari keluarga Broken Home. Dalam penelitian ini instrumen penelitian menggunakan skala kesehatan mental, uji validasi, uji reliabilitas. Dari hasil penelitian yang diperoleh, diketahui bahwa rata-rata kesehatan mental yang dimiliki remaja di sungai buluah kecamatan batang anai, kabupaten padang pariaman berada pada kategori tinggi. Pada aspek penerimaan diri berada pada kategori tinggi, pada aspek penyesuain diri berada pada kategori tinggi, dan aspek kemandirian berada pada kategori tinggi.
Actions (login required)
View Item |