LINGKUNGAN TEMPAT TINGGAL DAN HUBUNGANNYA DENGAN MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK DI SEKOLAH DASAR NEGERI 03 LANGKI KECAMATAN TANJUNG GADANG KABUPATEN SIJUNJUNG

Rosi, Anggraini (2018) LINGKUNGAN TEMPAT TINGGAL DAN HUBUNGANNYA DENGAN MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK DI SEKOLAH DASAR NEGERI 03 LANGKI KECAMATAN TANJUNG GADANG KABUPATEN SIJUNJUNG. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat.

[img] Text
SKRIPSI ROSI ANGGRAINI.pdf

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi berdasarkan observasi yang peneliti lakukan pada SD Negeri 03 Langki Kecamatan Tanjung Gadang Kabupaten Sijunjung bahwa, kurangnya perhatian di lingkungan tempat tinggal peserta didik terhadap pendidikan ini ditandai kurangnya keinginan peserta didik untuk datang kesekolah, tetapi tidak ada teguran dari masyarakat sekitar tempat tinggal peserta didik, banyaknya kondisi ekonomi orang tua yang kurang mampu memenuhi kebutuhan sekolah peserta didik hal ini terlihat dari kurang lengkapnya fasilitas peserta didik pergi kesekolah, motivasi peserta didik rendah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran lingkungan tempat tinggal peserta didik serta untuk mengetahui bagaimana gambaran motivasi peserta didik di SD Negeri 03 Langki Kecamatan Tanjung Gadang Kabupaten Sijunjung, untuk mengetahui hubungan lingkungan tempat tinggal peserdidik dengan motivasi belajar peserta dik di SD Negeri 03 Langki Kecamatan Tanjung Gadang Kabupaten Sijunjung. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan jenis korelasional, yaitu menghubungkan dua variabel antara lingkungan tempat tinggal (X) dan motivasi belajar peserta didik (Y), populasi berjumlah 144 dan sampel 38 ini adalah penelitian sampel kerena respondennya lebih dari 100 orang. Teknik pengumpulan data dalam penelitiaan ini menggunakan kuisioner, setelah data diperoleh maka peneliti menganalisa data tersebut dengan rumus persentase dan produc moment. Hasil dalam penelitian ini adalah: (1) lingkungan tempat tinggal di SD Negeri 03 Langki Kecamatan Tanjung Gadang Kabupaten Sijunjung tergolong baik (2) motivasi belajar peserta didik di SD Negeri 03 Langki Kecamatan Tanjung Gadang Kabupaten Sijunjung tergolong rendah (3) terdapat hubungan yang signifikan antara lingkungan tempat tinggal dengan motivasi belajar peserta didik di SD Negeri 03 Langki Kecamatan Tanjung Gadang Kabupaten Sijunjung. Saran peneliti setelah melakukan penelitian supaya adanya kerja sama antara sekolah dengan masyarakat dalam meningkatkan motivasi belajar peserta didik.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Lingkungan Tempat Tinggal, Motivasi Belajar Peserta Didik
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
A General Works > Fakultas Agama Islam > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat > Fakultas Agama Islam > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
N Fine Arts > Fakultas Kesehatan > Fakultas Agama Islam > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat > Fakultas Kesehatan > Fakultas Agama Islam > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Library of Congress Subject Areas > B Philosophy. Psychology. Religion > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Library of Congress Subject Areas > A General Works > Fakultas Agama Islam > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Fakultas Agama Islam > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Library of Congress Subject Areas > N Fine Arts > Fakultas Kesehatan > Fakultas Agama Islam > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Fakultas Kesehatan > Fakultas Agama Islam > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Unnamed user with email repo@umsb.ac.id
Date Deposited: 21 Nov 2024 08:40
Last Modified: 21 Nov 2024 08:40
URI: http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/3392

Actions (login required)

View Item View Item