Peningkatan Kualitas Pemandu Wisuda Lokal Di Kampung Wisata Saribu Gonjong

Rayhand, Abeligo Johcensky (2022) Peningkatan Kualitas Pemandu Wisuda Lokal Di Kampung Wisata Saribu Gonjong. Diploma thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA BARAT.

[img] Text
181000293301015 _ rayhand abeligo johcensky.pdf

Download (2MB)

Abstract

Skripsi dengan judul “PENINGKATAN KUALITAS PEMANDU WISATA LOKAL DI KAMPUNG WISATA SARIBU GONJONG” ini ditulis oleh Rayhand Abeligo Johcensky, NIM 181000293301015, pembimbing 1 bapak Moch Abdi SE.M.M, dan pembimbing 2 Bapak Eddi Novra M.par. Keberadaan kampung wisata saribu gonjong (Saribu Gonjong) yang potensial membutuhkan keberadaan pemandu wisata lokal yang handal dan layak sehingga hal ini di harapkan dapat meningkatkan kunjungan wisatawan ke objek wisata ini. Dan bagi warga lokal profesi pemandu wisata lokal ini apat menjadi mata pencarian yang menjanjikan. Informasi penelitian di dapat dengan cara wawancara langsung kepada pemandu wisata lokal di kampung wisata Saribu Gonjong. Dan dari hasil wawancara itu di dpatkan segala informasi terkait keberadaan dan kualita pemandu wisata lokal di kampung wisata Saribu Gonjong.Pemandu wisata lokal yang ada di kampung wisata Saribu Gonjong sudah melakukan pemanduan belum sesuai standar pemandu wisata dan lebih melakukan secar inisiatif sendiri dengan mendahulukan aspek kebaikan dan kesopanan. Dan membutuhkan pelatihan pelatihan serta pihak yang memberi masukan membangun pada pemandu wisata lokal di kampung wisata Saribu Gonjong. Kata kunci : Peningkatan kualitas, Pemandu wisata local ,Kampung wisata

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: D History General and Old World > Usaha Perjalanan Wisata
D History General and Old World > Fakultas Pariwisata > Usaha Perjalanan Wisata
Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat > Fakultas Pariwisata > Usaha Perjalanan Wisata
Divisions: Library of Congress Subject Areas > D History General and Old World > Usaha Perjalanan Wisata
Library of Congress Subject Areas > D History General and Old World > Fakultas Pariwisata > Usaha Perjalanan Wisata
Fakultas Pariwisata > Usaha Perjalanan Wisata
Depositing User: Unnamed user with email repo@umsb.ac.id
Date Deposited: 02 Dec 2022 04:44
Last Modified: 02 Dec 2022 04:44
URI: http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/635

Actions (login required)

View Item View Item