Perencanaan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Kecamatan Kapur IX Kabupaten Lima Puluh Kota

Budi, Andri (2022) Perencanaan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Kecamatan Kapur IX Kabupaten Lima Puluh Kota. Other thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA BARAT.

[img] Text
18029 Budi Andri.pdf

Download (2MB)

Abstract

Kebutuhan air bersih terus meningkat dengan jumlah penduduk yang terus bertambah. Meskipun ketersediaan air cukup memadai tetapi cara menyalurkan dari sumber air masih relative terbatas sehingga belum dapat memenuhi semua kebutuhan air. Untuk mrncapai keseimbangan antara kebutuhan air dan ketersediaan air di masa mendatang, diperlukan upaya pembangunan prasarana untuk pemenuhan air baku yang baik. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kebutuhan air, ketersediaan sumber air, perencanaan pendukung seperti bak pelepas tekan, bak pelayanan umum, jaringn pipa distribusi dan rencana anggaran Kecamatan Kapur IX Kabupaten Lima Puluh Kota, Dalam penelitian ini kebutuhan air dihitung berdasarkan jumlah Penduduk . Penelitian ini dilakukan di Kecamatan Kapur IX Sumber air yang digunakan adalah Air curah . Jumlah ketersediaan air dihitung dengan Metode Geometrik, Metode Aritmatik dan Metode Potensial. Sumber air baku yang dimanfaat adalah Air Batang Simonok dan Lubuak Sati dengan debit pengambilan 40 m /dtk. Hasil pengujian Labor dapat memenuhi persyaratan Permenkes RI No.416/1990 Hasil simulasi kondisi eksisting dan kondisi pengembangan (tahun 2029) supaya produksi atau suplai air yang disuplaikan ke Kecamatan Kapur IX dan kapasitas tandon yang tersedia cukup untuk memenuhi kebutuhan air pelanggan dan kontinuitas aliran 24 jam supaya sesuai dengan kriteria perencanaan pengembangan. 3 Kata kunci :, Kebutuhan air Minum, Kapasitas , Reservoir

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > Teknik Sipil
Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat > Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Divisions: Library of Congress Subject Areas > B Philosophy. Psychology. Religion > Teknik Sipil
Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Unnamed user with email repo@umsb.ac.id
Date Deposited: 28 Dec 2022 08:31
Last Modified: 28 Dec 2022 08:31
URI: http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/821

Actions (login required)

View Item View Item