Rancang Bangun Tungku Reheating Portable Untuk Proses Forging Pada Laboratorium Teknologi Material

Sidik, Feriadi and Armila, Armila and ARIEF, RUDI KURNIAWAN (2022) Rancang Bangun Tungku Reheating Portable Untuk Proses Forging Pada Laboratorium Teknologi Material. TEKNOSAINS: Jurnal Sains, Teknologi dan Informatika, 9 (1). ISSN 2087-3336 (Print) | 2721-4729 (Online)

[img] Text
Rancang Bangun Tungku Reheating Portable Untuk Proses Forging Pada Laboratorium Teknologi Material.pdf - Published Version

Download (607kB)

Abstract

Tungku Reheating adalah tungku yang dipakai sebagai pemanas logam dalam proses forging, dalam pembuatan tungku Reheating bertujuan untuk merancang tungku Reheating dari awal dan mengerjakan tungku Reheating ini hingga selesai dan dapat dipergunakan dengan normal. Pembuatan tungku Reheating ini untuk memproduksi alat perkakas dengan menggunakan logam non ferro dan baja dengan karbon rendah dengan target temperatur 300 °C. Pembuatan tungku Reheating ini adalah tungku yang tahan terhadap api Pengujian dilakukan sebanyak tiga kali dengan kecepatan kompresor yang berbeda yaitu 706 Rpm, 1222 Rpm dan 1407 Rpm, dengan kecepatan tersebut maka waktu yang dihasilkan untuk mencapai 300 °C pada kecepatan 706 Rpm adalah 276 detik sedangkan pada kecepatan 1222 Rpm adalah 202 detik dan kecepatan 1407 Rpm adalah 156 detik jadi ketika kecepatan semakin tinggi maka waktu yang dibutuhkan dalam mencapai temperatur 300 °C semakin sedikit.

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy
T Technology > TS Manufactures
Divisions: Library of Congress Subject Areas > B Philosophy. Psychology. Religion > Teknik Mesin
Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Unnamed user with email repo@umsb.ac.id
Date Deposited: 18 Apr 2023 05:19
Last Modified: 18 Apr 2023 05:19
URI: http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/1794

Actions (login required)

View Item View Item