PENERAPAN STANDART OPERATIONAL PROCEDURE (SOP) ROOM ATTENDANT DI GRAND ROCKY HOTEL BUKITTINGGI

Taufiq, Hidayat (2024) PENERAPAN STANDART OPERATIONAL PROCEDURE (SOP) ROOM ATTENDANT DI GRAND ROCKY HOTEL BUKITTINGGI. Other thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA BARAT.

[img] Text
20240013 Taufiq Hidayat.pdf

Download (5MB)

Abstract

FAKULTAS PARIWISATA PROGRAM STUDI PERHOTELAN Proyek Akhir, Agustus 2024 Taufiq Hidayat Penerapan Standart Operational Procedure (SOP) Room Attendant Di Grand Rocky Hotel Bukittinggi ABSTRAK Taufiq Hidayat (2024), Penelitian ini di latar belakangi dari review OTA (online travel agent) di Grand Rocky Hotel Bukittinggi, oleh sebab itu peneliti memulai penelitian tentang penerapan standart operational prosedure (SOP) room attendant di Grand Rocky Hotel Bukittinggi. Pada penelitian ini terdapat sebelas (11) indikator dari standat operational prosedure (SOP) room attendant yaitu preparing troly, issuing the guest room, cleaning the room, making bad, making bad dengan duvet, cleaning the bath room, complitely the guest supplies at bath room, dusting, complutely the guest supplies at room, vacuuming on the floor, recheckin, Jenis penelitian ini aalah terapan evaluasidengan pendekatan Kualitatif deskritif. Penelitian ini dilakukan berfokus kepada penerapan standart operational prosedure (SOP) room attendant dengan jumlah informannya 7 orang yang terdiri dari satu orang manager, satu oarng supervisor dan lima orang room attendant Berdasarkan penelitian serta hasil evaluasi peneliti dari penerapan standart operational prosedure (SOP) room attendant di Grand Rocky Hotel Bukittinggi, bahwa belum sepenuhnya konsisten terhadap pelaksanaan SOP, meminimalkan kesalahan terhadap penerapan prosedure SOP, room attendant juga mengabaikan perlindungan tenaga kerja, tidak mengikuti peta kerja dari setiap langkah SOP, dan room attendant tidak dapat mengikuti dengan benar dari batasan pertahanan procedure sehingga room attendant belum menerapkan standart operational procedure (SOP). Kata Kunci : Room Attendant, SOP Room Attendant, Grand Rocky Hotel Bukittinggi.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > Perhotelan
D History General and Old World > Fakultas Pariwisata > Perhotelan
Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat > Fakultas Pariwisata > Perhotelan
Divisions: Library of Congress Subject Areas > G Geography. Anthropology. Recreation > Perhotelan
Library of Congress Subject Areas > D History General and Old World > Fakultas Pariwisata > Perhotelan
Fakultas Pariwisata > Perhotelan
Depositing User: Unnamed user with email repo@umsb.ac.id
Date Deposited: 23 Oct 2024 04:59
Last Modified: 23 Oct 2024 04:59
URI: http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/3216

Actions (login required)

View Item View Item