Analisa Putaran Roda Gigi Dan Sproket Terhadap Kinerja Alat Penyapu Lantai Semi Mekanik

Ilmi, Rahmi Nuzul and Armila, Armila and ARIEF, RUDI KURNIAWAN (2022) Analisa Putaran Roda Gigi Dan Sproket Terhadap Kinerja Alat Penyapu Lantai Semi Mekanik. G-Tech : Jurnal Teknologi Terapan, 6 (2). ISSN E-ISSN: 2623-064x | P-ISSN: 2580-8737

[img] Text
Analisa Putaran Roda Gigi Dan Sproket Terhadap Kinerja Alat Penyapu Lantai Semi Mekanik.pdf - Published Version

Download (582kB)

Abstract

Alat penyapu lantai semi mekanik ini merupakan alternatif untuk menyapu lantai secara manual dikarenakan sistem kerjanya semi mekanik dengan sistem mendorong menggunakan roda dan gear sebagai penghubung. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisa dan mengetahui rancangan putaran roda gigi sproket terhadap alat penyapu lantai semi mekanik. Proses pengumpulan data dilakukan dengan pengamatan langsung dan pengukuran analisis pada alat penyapu lantai semi mekanik. Proses pengambilan data ini dilakukan pada saat pembuatan alat selesai dikerjakan, pengambilan data menggunakan alat jangka sorong untuk mengetahui diameter sprocket dan ketebalan sprocket. Maka 1 putaran pada roda gigi setara dengan 7,8 putaran pada sapu penyalur. Saat roda berputar 1 kali putaran akan bergerak sejauh 150 cm. Pada saat roda gigi berputar 1 kali maka sapu penyalur akan berputar sebanyak 7 kali putaran dan sapu pengarah sebanyak 5 kali putaran.

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
T Technology > TS Manufactures
Divisions: Library of Congress Subject Areas > B Philosophy. Psychology. Religion > Teknik Mesin
Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Unnamed user with email repo@umsb.ac.id
Date Deposited: 18 Apr 2023 05:54
Last Modified: 18 Apr 2023 05:54
URI: http://eprints.umsb.ac.id/id/eprint/1800

Actions (login required)

View Item View Item